Mohon tunggu...
Devi Ervika
Devi Ervika Mohon Tunggu... Lainnya - Long life hallucinations

✨

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

5 Alasan yang Membuat Saya Mantap Pindah ke Klaten

12 Juni 2023   14:17 Diperbarui: 12 Juni 2023   14:19 178
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://www.instagram.com/p/CNVykGnLWL_/?igshid=Y2IzZGU1MTFhOQ==

Di umur yang ke 23 tahun, perjalanan terjauh saya adalah ke Klaten dan Solo. Itupun hanya perjalanan singkat dan saya belum merasakan atmosfer kota secara menyeluruh.

Paling lama adalah saat saya berada di Ponorogo. Terhitung sudah 4 tahunan sejak saya masuk kuliah s1. Maka saya ingin merasakan atmosfer kota yang lebih hectic dari Ponorogo. Atmosfer kota yang lebih menantang atau apalah sebutannya itu.

4. Agar lebih dekat dengan destinasi wisata baru

Jujur saya bukan tipe orang yang suka menghabiskan uang untuk jalan-jalan atau istilah gaulnya healing. Tapi saya selalu menyisihkan penghasilan untuk mengapresiasi kerja keras saya dengan jalan-jalan. Tidak sering, hanya sekali-kali dan itupun saya juga mengatur anggarannya dengan ketat.

Selama 4 tahunan di Ponorogo, tentunya hampir semua wisata terdekat sudah saya kunjungi. Maka pergi ke Klaten adalah cara saya mendekatkan diri dengan beragam destinasi wisata baru.

5. Agar lebih dekat jika bepergian ke kota-kota lain disekitar Klaten

Saya adalah tipe orang yang suka penasaran dengan suasana baru dan juga menjelajah tempat-tempat baru. Maka saat berada di Klaten, saya bisa lebih dekat dengan banyak kota-kota besar lain. Jadi saya harap Klaten bisa menjadi jembatan saya untuk terus eksplore kota-kota lainnya.

*** 

Demikian 5 alasan yang membuat saya mantap untuk pindah ke Klaten. It's not 'Halah gitu doang'. Karena selama ini akses saya untuk bepergian sangat terbatas dan hampir tidak ada kesempatan. Maka saat kesempatan ini datang, saya akan memanfaatkannya dengan baik.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun