Mohon tunggu...
Devi Ervika
Devi Ervika Mohon Tunggu... Lainnya - Long life hallucinations

✨

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Unfinished Love dalam Drama One The Woman

24 Oktober 2021   05:00 Diperbarui: 24 Oktober 2021   06:21 293
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: @sbsdrama.official

One The woman meski memiliki cerita yang tergolong berat, aslinya lebih menekankan genre romance comedy yang membuat suasana dramanya tidak muram. Meski kerap kali antagonis kelakuannya meresahkan, suguhan humor drama akan menaikkan mood penonton.

Romance tipis-tipis one The Woman juga tidak mengecewakan. Sajian chemistry antara Lee Sang yoon dan Honey Lee tercipta dengan sangat dalam dan bersifat candu. Honey Lee dengan karakter percaya dirinya yang mudah memantik suasana heboh dan Lee Sang yoon yang cool tapi kadang jaim.

Mereka adalah cuople goals drama One The Woman meski secara sifat bisa dikatakan bertolak belakang. Han Seung wook (Lee Sang yoon) dan Cho Yeon ju (Honey Lee) adalah kapal yang memiliki jalinan kisah unfinished love.

Unfinished love adalah jalinan kisah cinta yang tampak sudah berakhir namun aslinya masih menyimpan kelanjutan cerita. Penyebabnya bisa bermacam-macam, dari salah paha hingga salah pelabuhan sementara.

Couple goals One The Woman memiliki jalinan unfinished love karena sempat ada kesalahpahaman yang membuat Seung wook mencintai orang yang salah. Sementara yeon ju sendiri menyimpan Seung wook dalam kenangannya. Berikut selengkapnya :

1. Awal Pertemuan

Pada hari yang sama, Han Seung wook, Cho Yeon ju dan Kang Mi na berada di rumah sakit yang sama. Han Seung wook karena ayahnya meninggal, Cho Yeon ju karena ayahnya meninggal dan Kang Mi na karena depresi sehingga harus dirawat.

Cho Yeon ju menghampiri Han Seung wook yang sedang bersedih di taman. Dari pertemuan singkat tersebut, mereka memiliki percakapan dan moment yang berarti.

Cho Yeon ju mendapati dirinya menemukan pencerahan dari kalimat Seung wook. Sedangkan Seung wook juga merasa pertemuan tersebut spesial. Namun pertemuan mereka malam itu tidak berakhir dengan saling berkenalan menyebut nama.

2. Kesalahpahaman

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun