Mohon tunggu...
Devi Ervika
Devi Ervika Mohon Tunggu... Lainnya - Long life hallucinations

✨

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Review K-Drama "The King Eternal Monarch"

17 September 2021   09:30 Diperbarui: 17 September 2021   09:58 605
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
@thekingeternalmonarchsbs

Poin menarik drama

Poin menarik sekalis yang menjadik eunggulan drama ini salah satunya adalah jajaran pemainnya. Pemain utamanya saja adalah dua bintang kdrama yang telah sukses memerankan karakter dalam drana-drama populer. Maka secara otomatis keberadaan mereka menjadi daya tarik drama.

Para pemain dalam drama ini juga memerankan dua karakter sekaligus. Karena orang yang ada di kerajaan Corea ada duplikatnya di republik Korea, namun dengan karakter dan nasib yang berbeda. Khusus untuk raja Lee Gon tidak ada duplikatnya di republik Korea.

Selain itu juga ada suguhan sinematografi yang memanjakan mata. Scene-scene yang disajikan drama ini tampak sangat cantik. Salah satunya seperti saat Lee Gon dan Tae eul bertemu ditaman dengan nuansa warna oren yang cantik. Atau saat pertama kali Lee Gon dan Jeong Tae eul bertemu, setting lokasi dan properti tertata dengan sangat cantik, tambahkan juga dengan tambahan efek CGInya.

Tidak heran karena drama ini disutradarai oleh Baek Sang hoon dan Jung Ji  hyun. Baek Sang hoon sendiri dalah sutradara dibalik drama hits Descendant of The Sun. Sedangkan Sutradara Jung Ji hyun adalah tokoh dibalik layar drama Search WWW dan Mr. Sunshine.

Maka tak heran apabila drama The King Eternal Monarch sendiri sinematografinya begitu memanjakan mata. Ditambah lagi dengan efek CGI yang digunakannya sehingga scene-scene dalam drama ini tampak luar biasa.

Kelemahan drama

Dibalik sinematografinya yang mengagumkan hal pertama yang banyak dikeluhkan penonton soal drama ini adalah alur ceritanya yang agak membingungkan. Alur maju mundur serta kaitan dunia paralel tidak memberikan gambaran yang gamblang kepada penonton.

Selain itu time travelnya juga terasa janggal dan sulit dimengerti. Banyak teori seputar relativitas waktu yang meski penjelasannya lumayan detail namun justru terkesan aneh.

Kesimpulan

Terlepas dari bagaimana sulitnya para tokoh utama untuk bersatu karena beda dunia dan banyak adegan berdarah, drama ini berakhir dengan hapy ending. Raja Lee gon akhirnya bisa bersatu dan berbahagia dengan Jeong Tae eul.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun