Mohon tunggu...
Detrianus Zai
Detrianus Zai Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

badminton

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Memanfaatkan Sampah Anorganik Menjadi Karya yang Indah

2 Februari 2023   21:50 Diperbarui: 2 Februari 2023   21:56 161
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

MEMANFAATKAN SAMPAH ANORGANIK MENJADI KARYA YANG INDAH

Sampah adalah suatu benda yang bisa membuat lingkungan cemar, tidak sehat dan terlebih-lebih membuat lingkungan kotor. Sampah ada dua macam yaitu sampah organik dan sampah anorganik. Sampah organic adalah sampah yang bisa membusuk seperti kulit pisang, sisa-sisa sayuran, nasi, daun-daunan dll. Sedangkan sampah anorganik adalah sampah yang tidak bisa membusuk seperti sampah plastik, kaleng, botol,logam, kaca, karet dll. Ini semua bisa mencemarkan lingkungan bahkan mengganggung pertumbuhuhan tanaman. Memang untuk mencegah terjadinya pencemaran lingkungan tersebut pemerintah membuat petugas kebersihan jalan. Sehingga jalan bisa bersih dan terhindar dari sampah-sampah tersebut. Tetapi kita sebagai masyarakat Indonesia apa usaha yang bisa kita lakukan agar terhindar dari sampah-sampah tersebut.

Berikut saya memberikan solusi bagi kita agar sampah-sampah dilingkungan kita. Bisa kita manfaatkan dan membuat karya yang indah terutama sampah berupa plastic kresek. Plasti kresek adalah benda yang sering kita temukan dimana-mana. Setiap membeli pasti digunakan plastic. Nah, sekarang agar bisa menggunakan kembali barang tersebut. Mari ikut cara-cara berikut ini.

Untuk melihat gambar bunga yang sudah dibuat silahkan klik link facebook ini

ini adalah facebook pribadi saya

Bungan keladi dari plastic kresek

Bahan dan alatyang digunakan:

  • 2 plastik warna merah dan 1 lembar warna putih
  • Lem lilin
  • Selotip
  • Kawat
  • Kertas
  • Setrika
  • Gunting
  • pot

Cara membuat:

  • Pilihlah warna plastik kresek(merah dan putih) yang anda minati sesuai dengan bunga yang ada inginkan.
  • Kemudian plastic kresek yang warna merah di buat lubang sebagai hiasan bungannya nanti
  • Setelah itu langkah menyetrika dan menyatukan ketiga lapis plastic tadi.. Cara menyetrikanya yaitu:
  • Sediakan kertas yang lebar sebagai alasnya,
  • lalu letakan plastic yang selembar yang telah di potong tadi
  • lalu plasti warna putih diletakan diatasnya
  • lalu plastik yang satu lagi warna merah diletakan diatasnya. Diletakan dengan rapid an usahakan posisi yang dibawah sama dengan posisi yang diatas.
  • kemudian letakan lagi kertas diatasnya
  • lalu disetrika bagian yang ada kertas tadi, usahkan suhu yang panas agar cepat melelehnya dan hati-hati menyetrikannya jangan sampai plastik yang tidak ada kertas kena. Karena akan bolong nanti
  • setelah meleket semuanya baru dirapikan sisinya
  • setlah itu buatlah tangkainya dari kawat bunga atau kawat bangunan yang telah dilapisi selotip warna hjau.
  • Setelah selesai buatlah yang di tengahnya agak digulun sebagai pucuknya
  • Setelah itu baru dirapikan dan diikat
  • Setelah itu jadi deh bunganya, dan siap di jual ataupun di kasih hiasan meja......................

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun