4. Bergotong Royong, siswa bersama kelompok secara sukarela melakukan kegiatan penyelesaian tugas dapat dikerjakan dan berjalan lancar, mudah dan ringan. Masing- masing siswa dapat dengan mudah berkolaborasi, saling peduli dan berbagi.
D. Sarana & Prasarana
Sarana & Prasarana yang dibutuhkan pada saat belajar dengan modul ini antara lain:
1. Laptop/LCD Proyektor
2. Media ajar/Video
3. Ruang Laboratorium
4. Perangkat komputer
5. Lembar Jobsheet
E. Target Peserta Didik
Peserta didik reguler
F. Model Pembelajaran yang Digunakan
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!