Pertama, perhatikan harga yang ditawarkanÂ
Sebelum menyaksikan live shopping, agar tidak banyak membuang-buang waktu, kamu harus "deal" terlebih dahulu dengan dirimu sendiri.Â
Kamu bisa mengecek setiap harga produk yang diperjualbelikan ketika live shopping pada keranjang live.Â
Apabila kamu merasa oke dengan harga yang ditawarkan, kamu bisa lanjut baca ke poin kedua, kalau sebaliknya, kamu mesti berhenti di penjelasan pada poin pertama.Â
Kedua, perhatikan seller ketika mempromosikanÂ
Menonton live shopping tidak hanya serta merta kamu menonton terus selesai. Konsepnya tidaklah demikian.
Ketika menyaksikan live yang dilakukan oleh seller yang sedang mempromosikan produknya, kamu harus memasang mata dan telinga dengan sebaik mungkin.Â
Contoh live shopping dengan tema fashion:Â