6 . Menambah wawasan.
Demikian suka duka berpindah-pindah pekerjaan. Gonta-ganti pekerjaan.
Lalu bagaimana cara mengatasi masalah di tempat baru?
Tergantung masalah yang dihadapi. Kalau berkaitan dengan skill, kita tinggal belajar dan mempelajari hal-hal yang mesti dikuasai di tempat baru. Dengan begitu kita tidak akan kebingungan sendiri.
Selanjutnya dijalani dengan sepenuh on, kalau memang urusan pekerjaan dan imbalannya sesuai. Sehingga tidak harus pindah pekerjaan lagi.
Soal lingkungan kerja? Tinggal bagaimana kita saja. Dimana pun kita bekerja pasti ada yang menyenangkan dan ada yang menyebalkan. Selama tidak mengganggu kinerja kita, abaikan saja. Anggap kerikil di jalan. (EP)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H