“Saya mengucapkan terima kasih kepada mahasiswa KKN UNDIP yang telah menyediakan tempat cuci tangan untuk wilayah RT 21, semoga tempat cuci tangan ini dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menerapkan protokol kesehatan” ujar Bapak Kuswarianto.
Tak hanya itu, Bapak Kuswarianto selaku Ketua RT 21 Kelurahan Satimpo juga menambahkan bahwa kegiatan ini sangat bermanfaat. “kegiatan ini sangat bermanfaat, kerja sama yang dilakukan mahasiswa juga bagus karena sebelum melakukan kegiatan selalu berkordinasi sehingga kegiatan yang dilakukan tertata dan berjalan dengan baik” ujar Bapak Kuswarianto diakhir kegiatan.
Penulis: Delvin Aurelya (Kimia/FSM-2018)
Gadis Alintyas (Ilmu Keperawatan/FK-2018)
Nur Annisa (Ilmu Keperawatan/FK-2018)
Putri Juwita (Psikologi/FPsi-2018)
Sindi Damayanti (Statistika/FSM-2018)
Nurindra Widan (IESP/FEB-2018)
DPL : Rabith Jihan Amaruli, S.S., M.Hum.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H