Mohon tunggu...
Taufik M. Aditama
Taufik M. Aditama Mohon Tunggu... -

Aspiring writer, Sole editor of http://blog.jagoanhosting.com

Selanjutnya

Tutup

Money

Cerita Perjalanan Bisnis dari Enterpreneur WarungHJ.com

4 Januari 2013   07:49 Diperbarui: 24 Juni 2015   18:31 530
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bila kita bicara jauh ke depan, apa visi misi yang ingin dicapai oleh WarungHJ.com?

WarungHJ.com sendiri membawa misi untuk menjadikan internet sebagai sarana belanja mudah, murah, dan dapat menjadi sahabat belanja online bagi semua orang. Saya pikir itu sudah mendeskripsikan semua harapan kami.

Berbicara tentang WarungHJ.com, produk apa saja yang dijual di dalamnya dan barangkali anda juga bisa menceritakan keunggulannya?

Kita menjual segala jenis barang dan jasa yang memungkinkan dijual secara online. Mulai dari jemuran, tangga, pakaian, elektronik, gadget, sampai generator kita jual di WarungHJ.com. Keunggulan kita sendiri dari sisi kepercayaan yang kita dapat setelah lama bergelut di dunia online. Makanya bagi kami, customer merupakan asset yang paling berharga sehingga harus kita jaga dengan baik melalui service yang bagus.

Terakhir pak, boleh dong berbagi tips memulai/menjalankan usaha secara online?

Usahalah dengan jujur, karena kejujuran adalah modal utama dalam berbisnis online. Jangan pikirkan untung semata, tetapi pupuklah nama dan kepercayaan, karena dengan nama baik dan kepercayaan maka usaha online akan dapat berjalan.

Terimakasih untuk waktunya pak Hary Joe, semoga ke depannya WarungHJ.com semakin maju.

Source: Blog Jagoan Hosting Indonesia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun