Mohon tunggu...
Della Nimas
Della Nimas Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Upacara Penutupan, Tanda TMMD Reguler ke 100 Tahun 2017 Di Kendal Selesai

27 Oktober 2017   11:25 Diperbarui: 27 Oktober 2017   12:07 712
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

KENDAL - Upacara Penutupan TMMD Regular Ke 100 TA 2017 Kodim 0715/Kendal dengan mengambil tema 'Percepat Pembangunan Meningkatkan Kemandirian Pangan Menuju Kesejahteraan Masyarakat" yang dilaksanakan di lapangan sepak bola Dukuh Kemejing Desa Jungsemi Kecamatan Kangkung, Kamis (26/10).

Kasdam IV/Diponegoro Brigjen TNI Muhammad Sabrar Fadhilah bertindak inspektur upacara, "sebagai insan yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, marilah senantiasa kita memanjatkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT, karena atas limpahan rahmat, taufik dan ridho-Nya, kita masih diberikan kekuatan dan kesehatan, sehingga dapat hadir untuk mengikuti Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler Ke 100  Tahun 2017 dengan penuh kebersamaan serta dilandasi semangat gotong-royong dan kemanunggalan TNI dan Rakyat" amanat Bapak Kasdam.

Dijumpai juga kades Jungsemi Bapak Dasuki, "kami mewakili seluruh warga desa mengucapkan banyak terima kasih atas bantuan Satgas Dari Kodim 0715/Kendal yang selama satu bulan berada di tengah masyarakat membantu pelaksanakan pengecoran jalan,kami minta maaf bila ada warga kami yang selama bergaul tidak sopan maupun ada tingkah laku yang tidak berkenan di hati Bapak-bapak TNI kami minta maaf serta banyak terima kasih semoga kita tidak putus silahturahmi", katanya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun