Mohon tunggu...
Defrida
Defrida Mohon Tunggu... Mahasiswa - Penulis

Tulisanmu adalah bentuk semesta yang kau mimpikan

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Alex Maramis dan Kepemimpinan Strategis di Masa Kritis

1 Maret 2024   18:13 Diperbarui: 1 Maret 2024   22:30 117
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"...a. membiayai delegasi Indonesia di luar negeri, b. membiayai delegasi Indonesia di Jakarta, dan c. membelanjai pegawai- pegawai/pekerja-pekerja Republik Indonesia yang kini masih berada di Jakarta,"

Perdagangan candu ini tentunya tidak dilakukan dengan sembarangan. Maramis, selalu memberikan lisensi Kementerian Keuangan terhadap pihak-pihak yang ditunjuk untuk melakukan distribusi opium. Lisensi ini juga sebagai penanda bagi pihak kepolisian republik apabila distributor atau kurir terjaring dalam Razia pemeriksaan (Kementerian Keuangan Republik Indonesia, 2016). 

Opium di masa kepemimpin Alex Maramis hanya dikirim ke luar negeri seperti Singapura dan Malaya. Atas permintaan Kementerian Pertahanan, Maramis juga menyuplai opium kepada tentara untuk dijual ke luar negeri, keuntungan dari penjualan opium tersebut kemudian digunakan untuk membeli bahan tekstil, pangan dan alat persenjataan.  

Dari jaringan kementerian pertahanan pun memiliki pasar tersendiri hingga menembus Kawasan Segitiga emas sebagai salah satu pusat penyelundupan Opium terbesar di Asia Tenggara dan Australia (Sitompul, 2020).

Tak dapat dipungkiri, kebijakan yang dikeluarkan oleh Alexander Maramis dapat menyelamatkan Indonesia dari rencana penghancuran ekonomi Belanda. Kebijakan ini berhenti setelah Konferensi Meja Bundar dilaksanakan. Alex Maramis pun telah berganti jabatan dari Menteri keuangan menjadi Diplomat Indonesia yang mengurus kepentingan Republik Indonesia di luar negeri.


Referensi : 

Anwar, R. (2015). Sejarah kecil petite histoire Indonesia kisah kisah zaman revolusi kemerdekaan jilid 7. Jakarta: Kompas.

Kementerian Keuangan Republik Indonesia. (2016). A.A. Maramis : Sang Inisiator Oeang Republik Indonesia. Jakarta: Kementerian Keuangan Republik Indonesia.

Sitompul, M. (2020, Spetember 22). A.A. Maramis , Pejabat Republik Urusan Candu. Retrieved from Historia: https://historia.id/ekonomi/articles/a-a-maramis-pejabat-republik-urusan-candu-vXZNR/page/1

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun