Mohon tunggu...
Deffan Dericco
Deffan Dericco Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Cara Cepat Meningkatkan Traffic Pengunjung Blog

26 Februari 2016   00:00 Diperbarui: 26 Februari 2016   00:33 85
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Forum juga sangat berguna untuk menambah banyak pengunjung di blog anda . Situs forum diskusi sangat sering digunakan internet marketer  untuk meningkatkan trafik. Saya sarankan sobat sekalian juga coba berdiskusi di beberapa situs forum agar trafik pengunjung website anda meningkat.

Beberapa situs yang saya rekomendasikan adalah seperti bersosial.com, pengusaha.co, Forum.kompas.com,kaskus.co.id. Dan masih banyak lagi tapi tetaplah jaga etika anda sekalian saat berdiskusi di forum diskusi.Agar trafik pengunjung blog anda sekalian meningkat.


Meningkatkan Trafik  Di Website / Blog Dengan Cara Bayar:
 

Bagi sobat sekalian yang memiliki uang lebih sekaligus tidak ingin secara gratis.bisa juga kok meningkatkan trafik pengunjung di blog dengan cara berbayar.Cara berbayar ini sebenarnya cara yang tepat dan efektif tetapi anda harus memilih temoat pengiklan dengan target situs bisnis sobat sekalian. Berikut ini cara meningkatkan traffic di blog atau website dengan cara berbayar :

1. Memasang Iklan PPC

Dengan memasang iklan PPC ini adalah cara yang efektif , salah satu penyedia pengiklan PPC yang terkenal adalah Google Adwords. Iklan ini memiliki keunggulan iklan yang muncul sesuai dengan artikel. Banyak sekali yang sudah menggunakan jasa ini dan merasa puas karna trafik pengunjungnya naik dan bertambah banyak.

2. Iklan Di Media Sosial.

Sudah saya katakan sebelumnya zaman sekarang adalah zamannya media sosial dan gadget. maka secara otomatis jika sobat sekalian memasang iklan di media sosial maka trafik pengunjung blog anda akan meningkat dan bertambah.

Facebook menyediakan jasa pemasangan iklan yang sangat efektif. dan memasang iklan di facebook ads juga sangat mudah karna anda bisa memilih budget pengeluaran dan bisa menargetkan pemirsa. Dengan harapan semakin banyak yang melihat iklan anda si facebook maka trafik pengunjung di website atau blog anda akan bertambah dan meningkat.

3. Iklan Baris.

Memasang iklan baris juga salah satu cara yang efektif untuk meningkatkan trafik pengunjung. Banyak sekali jasa iklan baris yang bisa anda pakai dari yang gratis sampai yang berbayar. Tapi saya rekomendasikan pakaliah iklan yang berbayar agar lebih efektif.

Sekian informasi singkat tentang cara meningkatkan trafik blog. Semoga setelah anda membaca ,trafik blog atau website anda sekalian bertambah dan rata rata pengunjungnya minimal tetap. Jangan lupakan kualitas konten ,website dll milik anda sekalian. Dan jangan lupa pula berdoa ya. Terimakasih.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun