Mohon tunggu...
Dewi Lestari
Dewi Lestari Mohon Tunggu... pegawai negeri -

Sudah di Bogor, sementara akan jadi pembaca setia kompasiana.. :)

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Artikel Utama

Pagi di Tugu Pahlawan Surabaya

3 Juni 2010   03:43 Diperbarui: 26 Juni 2015   15:47 1075
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Makin laper, berhentilah di PKL yang menjual gorengan. Pilih memilih, akhirnya resoleslah yang kubeli. Lucunya.. tak hanya mendapat resoles, saus dan cabe rawitnya, namun penjual juga menyelipkan juga sebatang kecil daun bawang ke resolesnya. Merasa aneh kutanyakan saja, “Ini buat apaan bu..”. Ohh, ternyata tu buat lalapan. Hohoho, baru tahu saya. Jarang ada yang beginian kalo di Pati..hehehe. Lahap dan kenyang.. maka ada tenaga lagi buat menyusuri jalan tersebut hingga ke ujungnya. Hmm, ada beberapa gedung tua yang masih berdiri dengan megahnya. Bank Mandiri, gedung BI, gedung PELNI dan entah beberapa gedung tua lainnya. Wah, serasa kembali ke masa Belanda. Sayangnya, banyak diantaranya yang keadaannya tidak terawat. (dewi)

Gedung Bank Mandiri, Jalan Pahlawan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun