Mohon tunggu...
Dedy Pratama
Dedy Pratama Mohon Tunggu... Jurnalis - Seorang yang akan terus belajar dari hikmah dan pengalaman kehidupan

Aku hanya bagian dari kisah serial puzzle kehidupan. Terus belajar dan berbagi.

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Kala Corona Menyerang Semua, Ia Tak Bertanya: Kamu Siapa?

15 April 2020   10:00 Diperbarui: 15 April 2020   17:54 204
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Penanganan Pasien Positif Corona (dok. tribunnews)

"Anu bu, jahenya ada?"

"Owh, kalau jahe di sini pak. Sisa segini. Maklum lagi banyak yang cari jahe pak."

"Owh, iya gak apa-apa bu. Saya butuh sedikit aja kok." Pak Soleh kemudian menyodorkan uangnya. Dan bergegas pergi, "Duluan ibu-ibu."

"Iya pak." Jawab mereka serentak.

Selepas itu. Tak ada aktivitas kembali. Lorong langit tampak sunyi. Tak nampak kerumunan masyarakat. Selain hari libur. Masyarakat yang berada di Jalan Pemuda lebih banyak menghabiskan aktivitas di dalam rumah.

Panas terik matahari mulai bergeser. Berganti mendung yang perlahan sirna. Cuaca tak menentu. Waktu melaju meninggalkan zuhur menuju ashar. Pak Soleh telah bersiap-siap menunaikan solat. Masjid ini salah satu masjid yang masih beraktivitas.

Beberapa anak-anak bermain di dalam rumah dengan teman-teman lainnya.

Tuuiitttt... Tuuiitttt.... Toooottt... tuuiittt... niiuuwww... niiuuww...

Suara sirine, memecahkan keheningan. Beberapa warga keluar rumah, kemudian menengok sekitaran rumah. Memandang atap-atap sekitar. Biasanya jika suara seperti ini, warga menduga terjadi kebakaran kembali.

Suara itu makin terdengar dekat.

Tuuiitttt... Tuuiitttt.... Toooottt... tuuiittt... niiuuwww... niiuuww...

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun