6. Sebagai Pereda HaidÂ
7. Kayu Manis (Cinnamomum burmannii) terdiri dari 10%, protein air, abu, gula, serat dan lemak dalam jumlah kecil, jumlah mineral yang terkandung Ini termasuk kalsium, mangan, magnesium, zat besi, kalium, fosfor, natrium, selenium dan seng
 8. Jahe punya daya antioksidan yang sama dengan vitamin C Â
Bahan-bahan terbaik dalam produk Milk Tempt Health
 1. TempeÂ
Tempe merupakan makanan yang terbuat dari kacang kedelai atau beberapa bahan lain yang diproses melalui fermentasi menggunakan mikroorganisme kapang Rhizopus sp. atau yang biasa dikenal sebagai starter/ ragi tempe.Â
Manfaat tempe :
 a. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh.Â
b. Mencegah osteoporosis.
 c. Mengobati diareÂ