Mohon tunggu...
Deddy Husein Suryanto
Deddy Husein Suryanto Mohon Tunggu... Penulis - Content Writer

Penyuka Sepak Bola. Segala tulisan selalu tak luput dari kesalahan. Jika mencari tempe, silakan kunjungi: https://deddyhuseins15.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Ismaila Sarr Antarkan Liverpool Kembali ke Bumi

1 Maret 2020   12:26 Diperbarui: 1 Maret 2020   12:19 179
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sarr cetak dua gol dan satu asis untuk Watford di Vicarage Road Stadium (1/3). | Reuters.com

Bahkan, gelar juara sudah pasti milik Liverpool, karena Manchester City bisa saja tidak disahkan untuk menjuarai Premier League musim ini meski (seandainya) mereka dapat meraihnya. Karena faktor hukuman FFP di Eropa bisa saja berlaku di Premier League dan membuat Manchester City hanya seperti klub yang terus mendorong batu besar ke atas bukit, namun batu itu akhirnya kembali jatuh ke jurang---seperti The Myth of Sisyphus.

Hasil pertandingan ini juga menjadi titik awal bagi The Hornets untuk bertahan di Premier League. Jika mereka dapat mengalahkan calon juara, maka menghadapi klub-klub lain sebenarnya bukanlah peluang mustahil untuk memenangkan pertandingan dan lolos dari jeratan degradasi.

Ismaila Sarr merayakan golnya ke gawang Allison Becker. | Reuters.com
Ismaila Sarr merayakan golnya ke gawang Allison Becker. | Reuters.com
Tinggal apakah Ismaila Sarr akan kembali moncer seperti di laga ini dan konsisten, atau hanya tampil bagus di saat tertentu saja. Patut dinantikan hasil perjalanan Sarr dkk. hingga akhir musim nanti. Selamat berjuang Watford dan kembali bekerja Liverpool!


Malang, 1 Maret 2020
Deddy Husein S.

Berita terkait:

Bola.com 1, Bola.com 2, Bola.com 3.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun