Jadi, sebelum bermimpi untuk menikah muda, alangkah baiknya para remaja atau generasi muda yang belum lulus sekolah selalu menyisihkan waktunya untuk mencaritahu tentang apa itu menikah.
Jika informasi di sekolah tidak banyak, carilah di media pembelajaran lain. Bisa membacanya di buku, atau di media massa online yang kini mudah diakses.
Faktor bimbingan orangtua juga krusial. Sehingga, sebelum membesarkan cita-cita untuk menikah muda, jangan segan untuk bertanya ataupun mendiskusikan tentang pernikahan kepada orangtua.
Oke gaes, selamat bercita-cita kembali, ya!
Malang, 27-28 Desember 2019
Deddy Husein S.
*melayang di langit (ngawang-ngawang ing langit)
Tulisan ini menanggapi berita tentang Ayu Selisa (Kompas.com).
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H