Mohon tunggu...
Dea
Dea Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Suka hal berbau seni :)

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Lomba Keterampilan Baris Berbaris (LKBB) dalam Rangka Dies Natalis Universitas Majalengka ke- 17

15 Maret 2023   09:30 Diperbarui: 20 Maret 2024   08:13 427
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Majalengka -- Dalam rangka perayaan Dies Natalis yang ke-17, Universitas Majalengka mengadakan berbagai macam rangkaian kegiatan. 

Salah satu diantaranya merupakan kegiatan Latihan Keterampilan Baris Berbaris (LKBB) tingkat SMA/SMK/MA Sederajat se-Jawa Barat yang digelar di Universitas Majalengka pada hari sabtu (25/02/2023)

Kegiatan LKBB dilaksanakan di Lapangan Indoor Universitas Majalengka yang diikuti sebanyak 40 tim. Lomba ini dimulai pada pukul 07.00 WIB sampai dengan selesai. 

Ada banyak kategori pemenang, diantaranya juara utama, harapan, madya, bina, mula, PBB dasar terbaik, danton terbaik, varfor terbaik, kostum terbaik, serta voting melalui instagram dan youtube.

SMKN 1 Losarang B meraih juara umum serta juara utama 1 pada LKBB UNMA 2023, dengan total nilai 2212. 

Juara utama kedua diraih oleh SMKN 1 Majalengka dengan total nilai 2110. 

Juara utama ketiga diraih oleh SMKN 1 Adiwerna Tegal dengan total nilai 2077.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun