Kuteringat akan janji yang pernah penting
Sambil menatap jam berdenting
Menunggu perpisahan yang sebentar lagi datang bagai puting
Beliung menghempasku terbanting.
Pelangi yang pernah terkata,
Matahari yang kini terbata-bata,
Luntur bersama hujan dari sudut mata
Di ujung cerita "Kita".
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!