Media pembelajaran dibutuhkan untuk proses pembelajaran yang berlangsung antara peserta didik dan pendidik. Jika media pembelajaran yang digunakan dalam proses pembelajaran semakin baik, untuk lebih efisien cara belajar tersebut. Memanfaatan media pembelajaran dengan baik dapat membuat peserta didik mencapai tujuan pembelajarannya.
Pemanfaatan media merupakan kebutuhan dalarn pembelajaran. Paradigma pada pembelajaran terdahulu guru di anggapnya satu-satunya sumber belajar bagi siswa. jika guru tidak paham betul tentang materi yang di ajarkan siswa akan kebingungan dan tidak bisa memahami materi. Tidak demikian dengan sekarang. teknologi mempengaruhi semua aspek tidak terkecuali dunia pendidikan jadi, guru-guru memanfaatkan media untuk menjelaskan materi meskipun belum secara maksimal.
Pada survei awal peneliti menanyakan kepada dosen Jurusan Teknik Informatika Unesa, tentang media pembelajaran dan cara ajar dalam matakuliah yang diajarnya, kemudian beliau menerangkan dalam matakuliah Sistem Digital pembelajaran materi gerbang logika pendidik selalu menggambar gerbang logika contohnya gerbang AND, XOR, OR, NOR dan NAND memanfaatkan papan dan dengan side ppt tidak ada simulasi.
Dalam survei di kelas mata kuliah Sistem Digital kepada 35 mahasiswa, tentang media permbelajaran yang menarik untuk mata kuliah Sistem Digital. Hasilnya 25 mahasiswa memilih media pembelajaran dengan Augmented Reality.
Sekarang Augmented Reality (AR) merupakan teknologi terkini yang bisa menampilkan objek virtual. Pengertian umum dari Augmented Realiry ialah perpaduan dari benda virtual yang digabungkan dengan lingkungan nyata (Franita, 2015). Augmented Reality sclasma ini hanya digunakan untuk periklanan dan industri. Kehadiran teknologi yang dapat memperlihatkan benda virtual ke dalam lingkungan nyata hal ini memperoleh sikap aeger baike dari masysrakat.
Penggunaan media pembelajaran berbasis Augmented Reality (AR) memiliki keunggulan lebih menarik untuk dipelajari, dan dapat menjadi solusi yang tepat untuk menambah keefisienan dalam pembelajaran. Berdasarkan penelitian Rosdelima Hutahaean tahun 2015 yang berjudul "Perancangan Aplikasi Multimedia Untuk Pembelajaran Gerbang Logika Menggunakan Augmented Reality" diperoleh hasil bahwa teknologi Augmented Reality dapat diterapkan sebagai media pembelajaran
untuk materi gerbang logika. Oleh sebab itu penulis tertarik hal ini dapat menjadikan terobosan baru atau inovasi untuk mengatasi
Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan media pembelajaran komponen elektronika menggunakan teknologi Augmented Reality dengan mengetahui unjuk kerja dan besaran nilai kelayakan media pembelajaran komponen elektronika menggunakan teknologi Augmented Reality.Â
Perancangan dan pembuatan aplikasi menggunakan langkah-langkah metode waterfall meliputi:Â
1) Perancangan
2) Perancangan Arsitektur dan Antarmuka
 3) Pengodean/Pemrograman danÂ
4) Pengujian
1. Augmented reality (AR) dapat menjadi media pembelajaran yang efektif dan interaktif untuk meningkatkan kualitas pembelajaran. Berikut beberapa opini tentang penggunaan AR dalam pembelajaran:
Â
2. Meningkatkan minat belajar: AR dapat meningkatkan minat belajar peserta didik karena aspek hiburannya.
Â
3. Menguji pemahaman siswa: Aplikasi AR dapat digunakan untuk kuis atau permainan interaktif yang membantu guru mengevaluasi pemahaman siswa.
Â
4. Memudahkan pemahaman materi: Media pembelajaran yang tepat dapat membantu siswa memahami materi dengan mudah.
Â
5. Memperkaya pengalaman belajar: AR dapat memadukan dunia digital dan 3D dengan dunia nyata.
Â
Beberapa kelebihan AR dalam pembelajaran adalah: Efektif dalam penggunaan, Mudah dioperasikan, Biaya pembuatannya tidak terlalu mahal, Dapat diimplementasikan secara luas dalam berbagai media.
Â
Namun, AR juga memiliki beberapa kekurangan, seperti: Sensitif terhadap perubahan sudut pandang, Membutuhkan banyak memori pada peralatan yang dipasang, Jumlah pembuatnya belum terlalu banyak.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H