Gunarko: "Dung, kamu tahu kan pabrik semen punya pemerintah itu berdiri diatas tanah kapur"
Dudung : "Tahu, trus ?"
Gunarko: "Kamu tahu kan pabrik semen itu berdiri diatas Cekungan Air Tanah?"
Dudung : "iya Tahu ?
Gunarko: "Itu dilarang Dung! Ada Peraturan Menterinya"
Dudung : "Tapi di peraturan menteri yang ada, itu wilayah ga disebut sebagai wilayah terlarang buat ditambang atau dibangun pabrik kok"
Gunarko: "Kamu gak baca dengan teliti berarti"
Dudung : "Justru kamu yang ga baca, coba liat di Kepmen 2641/K 40 Tahun 2014. Disitu ga disebut Cekungan Watu Putih sebagai sumber atau sungai bawah tanah kok"
Gunarko: "Tapi Dung, penelitian terbaru bilang itu ada kawasan Cekungan Air Tanah  Watu Putih"
Dudung : "Penelitian yang mana?"
Gunarko: "Penelitian yang dilakukan mandiri!"