Mohon tunggu...
Dava Keiza
Dava Keiza Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Pembangunan Jaya

Saya suka menghabiskan waktu bersama pasangan/teman-teman saya

Selanjutnya

Tutup

Love Pilihan

Percintaan Tidak Selalu Indah

18 Desember 2022   13:25 Diperbarui: 18 Desember 2022   13:45 242
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Alasan Mengapa Berpacaran Perlu Komunikasi 

Berpacaran juga tidak selamanya akan senang, dalam percintaan kita tidak tahu kapan akan terjadinya pertengkaran. Maka dari itu terkadang kita perlu untuk melakukan quality time dengan pasangan kita. Berdiskusi tentang hubungan berdua memang perlu agar kita dapat mengetahui apa, kenapa, mengapa hubungan selalu bertengkar. 

Saya pernah berada di posisi bertengkar dengan pasangan saya. Lalu saya mengajak pasangan saya untuk berdiskusi mencari jalan tengah dari sebuah masalah. Setelah menemukan jalan tengah saya berdua mencoba untuk saling memaafkan. Jadi jika ada masalah dalam hubungan percintaan ajak pasangan kalian untuk berdiskusi bersama untuk mengambil jalan tengah untuk menyelesaikan masalahnya.

Namun, adakalanya nih untuk memulai sebuah hubungan yang romantis perlu kesiapan. Dari mulai kematangan mental maupun persiapan yang lainnya. Kita juga perlu berlibur sejenak agar terlepas dari masalah percintaan yang sudah pernah dilewati. 

Selain itu, kita dapat belajar dari kesalahan kita dimasa lampau. Kita juga tidak perlu terburu-buru untuk menjalin hubungan kembali. Jika dirasa sudah siap untuk memulai percintaan kembali kamu dapat memulainya dengan hati-hati. 

Jika kalian sudah dapat keluar dari hubungan yang toxic, kalian jangan terburu-buru untuk menjalin hubungan. Sebaiknya kalian mengistirahtkan diri sejenak dari hubungan toxic. 

Lalu setelah kalian mulai bisa menjalin hubungan kembali, kalian bisa memulainya dengan perlahan. Agar kalian dapat saling mengenal sifat pasangan satu sama lain. 

Setelah itu, kalian dapat menjalin hubungan yang baik dan sehat. Percayalah keluar dari hubungan toxic dapat membuat kita jauh dari tekanan. Jika kalian terburu-buru lagi untuk memulai hubungan, ya, sudah.  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun