Hal ini bisa dilihat ketika Asa dekat dengan Denji. Meski begitu, tentu di sini ada peran Nayuta yang membuat Asa merasa dikhianati oleh Denji.Â
Asa akhirnya mengatakan jika takut pada kesendirian dan kebersamaan. Dua kondisi itu telah membuat Asa trauma.Â
Panel kembali ke falling devil yang akan membuat hidangan sup. Sup tersebut diberi nama de root atelanta.Â
Falling devil menyebut jika minumannya terbuat dari telinga, lidah, dan hidung devil hunter yang mencoba membunuhnya.Â
Tidak lama setelah itu, keluar monster yang seperti ulat besar berkepala manusia. Falling devil mengatakan "sudah saatnya mengeluarkan menu utama." Dan hidangan tersebut diberi nama "Asa root Yoru." Menu tersebut terbuat dari perpaduan manusia dan iblis.Â
Nah itulah untuk pembahasan kali ini. Anda bisa membaca manga Chainsaw Man secara legal dan gratis di aplikasi Mangaplus. Untuk chapter 125 akan rilis minggu depan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H