Mohon tunggu...
Dani Ramdani
Dani Ramdani Mohon Tunggu... Lainnya - Ordinary people

Homo sapiens. Nulis yang receh-receh. Surel : daniramdani126@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Tokyo Revengers: Terano South Ditembak Mikey di Leak Terbaru!

1 Oktober 2021   14:06 Diperbarui: 1 Oktober 2021   15:51 1633
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sketsa dari Ken Wakui yang diupload di twitter pribadinya. Via: twitter.com/toman_official

Baca juga: Cover Inside Tokyo Revengers Vol 24: Mikey Muncul dengan Logo Kantou Manji. 

Mikey juga membawa pistol, di sisi lain banyak tengkorak berserakan di sebelah Mikey. Bisa jadi itu adalah korban Mikey saat konflik nanti. 

Apalagi jika Mikey tahu bahwa Draken ditembak oleh anak buah Terano. Hal itu bisa saja membuat Mikey jatuh ke dalam impulsif gelapnya. Jadi, kemungkinan tengkorak yang ada di sisi Mikey adalah Terano. 

Lantas apa yang akan terjadi pada Mikey? Jika Mikey sudah terjerumus pada impulsif gelapnya, maka Mikey tidak akan bisa lepas dari sensasi itu. 

Dalam arc Valhalla misalnya, tidak ada yang bisa menghentikan Mikey setelah Kazutora menusuk Baji. Mikey seakan tenggelam dalam situasi itu, seakan menikmati sensasi menyiksa hingga mati. 

Untungnya Takemichi berhasil menyadarkan Mikey. Baji memutuskan bunuh diri untuk mencegah agar Mikey tidak membunuh Kazutora, dengan kata lain Baji mati oleh dirinya sendiri. 

Dengan demikian tidak ada satu alasan pun bagi Mikey untuk membunuh Kazutora. Lantas apakah kali ini Takemichi bisa mencegah Mikey kembali?

Kemungkinan itu kecil, hal itu karena sebelumnya Mikey sudah mengingatkan Takemichi agar tidak mendekatinya lagi. Bahkan Mikey sengaja menjauhi teman-temannya agar masa depannya menjadi cerah. 

Mikey rela melakukan itu semua, tetapi Takemichi memutuskan untuk mengubah masa lalu. Mikey mungkin saja tidak segan membunuh Takemichi karena alasan itu. 

Di sisi lain, untuk menghentikan Mikey, Takemichi harus berjuang sekuat tenaga melawan Mikey meskipun itu kecil. Jika sudah terjebak pada impulsif gelapnya, tindakan Mikey tidak bisa dikontrol. 

Mikey juga tidak segan akan membunuh Kawaragi Senju. Senju sendiri yang membuat Draken terlibat. Meskipun Senju perempuan, itu bukan menjadi alasan untuk tidak membunuhnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun