Mohon tunggu...
Daniel Mashudi
Daniel Mashudi Mohon Tunggu... Freelancer - Kompasianer

https://samleinad.com E-mail: daniel.mashudi@yahoo.com

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Sang Maestro dalam "The Music of Silence"

20 Mei 2020   13:57 Diperbarui: 20 Mei 2020   16:17 393
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
(Toby Sebastian dalam film The Music of Silence, sumber: rottentomatoes.com)

(Amos Bardi dan Maestro, sumber: IMDB.com)
(Amos Bardi dan Maestro, sumber: IMDB.com)

Atau ketika Amos bertemu dengan Maestro, dan Maestro mengintimidasi Amos dengan pertanyaan, "Apakah kamu siap menjadikan musik satu-satunya alasanmu untuk hidup? Hanya kalau kau siap membuat pengorbanan besar, baru aku mau mengajarimu dan engkau menjadi penyanyi tenor hebat."

Lagu-lagu Opera

Film The Music of Silence merupakan biografi penyanyi Andrea Bocelli. Sepanjang film ini penonton akan diperdengarkan banyak lagu opera, seperti O Sole Mio, Ave Maria, hingga Miserere yang dinyanyikan Andrea Bocelli dan Zucchero Fornaciari saat mereka meakukan konser pada tahun 1993.

Hal tersebut menjadi daya tarik tersendiri dari film ini bagi para penggemar musik klasik atau musik opera. Mereka akan dimanjakan dengan suara tenor berkelas yang diiringi oleh permainan piano tunggal, hingga orkestra.

Moral of The Story

Sebuah film tentunya memiliki pesan moral yang ingin disampaikan kepada pemiranya. The Music of Silence menggambarkan sebuah perjuangan dan kerja keras dari karakter utamanya, meski ia memiiki keterbatasan.

Andrea Bocelli sejak lahir menderita congenital glaucoma. Pada umur 12 tahun Bocelli mengalami kebutaan total akibat kecelakaan saat bermain sepak bola dengan teman-temannya. Namun hal tersebut tidak menghalangi Bocelli untuk untuk meraih gelar doktor ilmu hukum. Bocelli bahkan sempat berpraktik sebagai pengacara.

Pada akhirnya, film inspiratif ini layak untuk kita saksikan. Saya merekomendasikan film The Music of Silence ini kepada teman-teman kompasianer. Saksikan film ini di Mola TV yang bisa diakses melalui aplikasi, atau bisa juga melalui websitenya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun