Mohon tunggu...
Dani Akhyar
Dani Akhyar Mohon Tunggu... -

CEO Manilka Research & Consulting

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

New Media and Organizational Structuring

2 Oktober 2017   14:08 Diperbarui: 2 Oktober 2017   14:12 1583
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

-Critical Mass. Yaitu jumlah user awal yang menstimulus kecepatan adopsi dari yang lain.

-Lokasi Fisik, yang berpengaruh terhadap adopsi dan penerapan CIS

Transformasi Struktur dan CIS

-Nature dari konten. Yaitu proses digitalisasi konten sehingga bisa diakses dengan perangkat CIS

-Bentuk dari konten, misalnya dalam bulletin board, telekonferens komputer, dll

-Aspek temporal dari konten. Waktu menjadi aspek komunikasi penting yang dikembangkan oleh CIS yang memungkinkan komunikasi asinkron.

-Komunikasi kelompok juga berkembang pesat dengan adanya CIS. Contoh: penggunaan grup chat seperti Whatsapp

-Metastruktur, yaitu konsep mengembangkan atau menemukan kembali dengan cara membandingkan antara dua organisasi dengan perlakuan yang berbeda.

Institusionalisasi: Pengaruh CIS dalam Struktur Organisasi

-Power (kekuasaan). Pihak manajemen dari organisasi berperan penting dalam proses institusionalisasi CIS

-Struktur dan partisipasi komunikasi. CIS terbukti bisa mengatasi problem klasik birokrasi organisasi seperti kompleksitas, struktur hirarkis, meningkatkan partisipasi dan demokrasi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun