Petakan dibuat bedengan dengan lebar 1,5 meter
Paritan  dibuat dalam dengan kedalaman 50 cm
Penggunaan pupuk hayati dan pupuk organic untuk menyeimbangkan ketersediaan unsur hara di dalam tanah
Jarak tanam yang digunakan 40 cm x 20 cm
"Teknologi yang sudah diteliti oleh tim pengabdian Fakultas Pertanian merupakan teknologi yang dapat diterapkan, yang dapat mendukung program pemerintah dalam meningkatkan produksi kedelai nasional menuju swasembada kedelai." ungkap penyuluh pertanian desa Sanca Kecamatan Gantar Kabupaten Indramayu.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H