Mohon tunggu...
Dail Maruf
Dail Maruf Mohon Tunggu... Guru - Ketua Yayasan Semesta Alam Madani Kota Serang

Guru pembelajar, motivator, dan penulis buku dan artikel

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Aku Suka Keheningan

18 Desember 2022   03:54 Diperbarui: 18 Desember 2022   05:21 312
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

            Merenungkan apa yang penting

            Untuk hidup hari ini dan mendatang

Hening.., sepi dan sunyi ..

Mengevaluasi diri

Menerawang apa yang telah terjadi

Merencanakan perbaikan diri esok hari

            Heningnya malam dengan segala gegelapan

            Meski tak sekelam gelapnya di dalam kuburan

            Tapi membuatku sadar hidup ini bukan keabadian

            Semua akan berakhir dengan sebuah kematian

Setelah itu barulah keabadian

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun