Mohon tunggu...
Daffa Fadiil Shafwan Ramadhan
Daffa Fadiil Shafwan Ramadhan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Seorang terpelajar harus juga belajar berlaku adil sudah sejak dalam pikiran, apalagi dalam perbuatan. Itulah memang arti terpelajar itu.

Kepriyayian bukan duniaku. Peduli apa iblis diangkat jadi mantri cacar atau diberhentikan tanpa hormat karena kecurangan? Duniaku bukan jabatan, pangkat, gaji dan kecurangan. Duniaku bumi manusia dengan persoalannya.

Selanjutnya

Tutup

Hukum Pilihan

Perkembangan Terkini di ICJ dan Relevansinya dengan Kasus di ICC: Proses Hukum Internasional terhadap Israel

17 Desember 2024   16:35 Diperbarui: 7 Desember 2024   11:38 58
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kota Gaza yang telah diluluhlantakkan oleh Okupasi Israel (Sumber Gambar: BBC)

Ahli hukum muda yang juga aktif di gerakan-gerakan sosial-kemasyarakatan di Irlandia ini juga mencatat bahwa tekanan terhadap negara-negara yang mendukung Israel, seperti Inggris dan Jerman, untuk menghentikan penjualan senjata ke Israel menjadi semakin meningkat seiring dengan berkembangnya proses hukum di kedua pengadilan tersebut. "Dengan adanya bukti dan keputusan dari ICC dan ICJ, akan semakin sulit bagi negara-negara ini untuk mengabaikan fakta bahwa senjata yang mereka kirimkan digunakan dalam pelanggaran serius terhadap hukum internasional," ujar ahli hukum internasional yang juga sebagai aktivis HAM di Irlandia ini.

"Dengan adanya bukti dan keputusan dari ICC dan ICJ, akan semakin sulit bagi negara-negara ini untuk mengabaikan fakta bahwa senjata yang mereka kirimkan digunakan dalam pelanggaran serius terhadap hukum internasional," ujar ahli hukum internasional yang juga sebagai aktivis HAM di Irlandia ini.

Dengan berlanjutnya kekerasan dan pelanggaran hak asasi manusia di Gaza, serta ditambah dengan proses hukum yang terus berkembang, dunia internasional kini menghadapi momentum yang cukup penting untuk menilai bagaimana pengadilan internasional dapat menegakkan keadilan terhadap Israel. "Meskipun tantangan politik dan hukum yang berat masih ada, langkah-langkah ini menunjukkan bahwa proses hukum internasional terus berjalan dan semakin menunjukkan keberaniannya dalam menghadapi kekuatan besar," tutup Reynolds.

"Meskipun tantangan politik dan hukum yang berat masih ada, langkah-langkah ini menunjukkan bahwa proses hukum internasional terus berjalan dan semakin menunjukkan keberaniannya dalam menghadapi kekuatan besar," tutup Reynolds.

Proses hukum ini, meskipun memakan waktu, menjadi sebuah peringatan bagi negara-negara yang berusaha menghindar dari tanggung jawab internasional atas kejahatan perang dan pelanggaran hak asasi manusia, sekaligus memberi harapan bagi mereka yang telah lama memperjuangkan keadilan bagi rakyat Palestina.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hukum Selengkapnya
Lihat Hukum Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun