Dan sekarang aku masih tetap rutin kontrol ke Dokter Saraf 3 bulan sekali dan tes darah 6 bulan sekali. Alhamdulillah beberapa kali tes darah hasilnya normal. Dan setiap kontrol yang selalu diingatin Dokter Saraf adalah olahraga. Jadi sampai sekarang semalas-malasnya aku jogging, tetap dipaksain.
Yang patut disyukuri juga semua pengobatan aku bisa pakai BPJS, walau harus bolak balik Puskesmas untuk perpanjang rujukan. Tapi gak repot sih, karena perpanjang rujukannya 3 bulan sekali.Â
Begitulah kisah panjang aku untuk sebuah kata "pulih". Terima kasih untuk yang sudah baca dari edisi 1 sampai 10, semoga bermanfaat dan semoga kita semua selalu sehat. Aamiin.
Link Sumber Gambar Paling Atas: Ingat Stroke: Segera Terapi, Rehabilitasi, Otak, Kendalikan Faktor Risiko dan Emosi
__
Artikel sebelumnya
Satu Kata Berharga itu "Pulih" (1)
Satu Kata Berharga itu "Pulih" (2)
Satu Kata Berharga itu "Pulih" (3)
Satu Kata Berharga itu "Pulih" (4)
Satu Kata Berharga itu "Pulih" (5)