A. Pengertian Aliran Materialisme
Terdiri dari kata "materi" dan "isme". Materialisme adalah padang hidup yang mencari dasar segala sesuatu yang termasuk kehidupan manusia di dalam alam kebendaan semata dengan mengesampingkan segala sesuatu yang mengatasi Alam Indah.
Aliran materialisme adalah suatu aliran filsafat yang berisikan tentang Ajaran kebendaan dimana benda merupakan sumber segalanya, sedangkan materialistis mementingkan kebendaan menurut materialisme.Â
B. Tokoh-Tokoh Aliran Materialisme
1. Demokritos
Merupakan pelopor pandangan materialisme klasik yang disebut juga otomismeÂ
2. Julien de Lamettrie
Lamettrie mengemukakan bahwa binatang dan manusia tidak ada bedanya. Karena semuanya dianggap sebagai mesin, buktinya badan tanpa jiwa mungkin hidup sedangkan jiwa tanpa badan tidak mungkin ada.Â
3. Ludwig Feuerbach
ia mengemukakan bahwa suatu metafisika suatu etika yang humanistik dan suatu epistimologi yang menjunjung tinggi pengenalan indrawi. ia ingin mengganti idealisme Hegel dengan materialisme.Â
4. Karl Marx
Marx berpandangan bahwa kenyataan yang ada adalah dunia materi dan di dalam susunan kehidupan itu masyarakat memiliki kesadaran-kesadaran yang menumbuhkan ide, serta pandangan yang semuanya adalah suatu gambaran yang nyata.Â
C. Konsep Dasar Filsafat Materialisme
Materialisme berpandangan bahwa hakikatnya adalah materi, bukan spiritual atau supranatural. Aliran ini memandang bahwa materi lebih terdahulu ada, sedangkan ide dan pikiran ada setelah materi.
~Â Ciri-ciri filsafat materialisme
1) Segala yang ada wujud berasal dari satuSumber yaitu materi.Â
2) Tidak meyakini adanya alam ghaib
3) menjadi panca-panca sebagai satu-satunya alat mencapai ilmu
4) memposisikan ilmu sebagai pengganti agama dalam peletakan hukum
5) menjadikan kecondongan dan tabiat manusia sebagai akhlaq
~ Variasi Aliran Materialisme
1) Filsafat Materialisme Dialetika
Yakni materialisme yang memandang bahwa segala sesuatu selalu berkembang sesuai dengan hukum-hukum dialektika.Â
2) Filsafat Materialisme Metafisik
Materialisme memandang bahwa dunia secara sepotong-sepotong atau di kota-kota tidak menyeluruh dan statis. Maksudnya adalah memandang seseorang yang tidak bisa berubah.
~ Kelebihan dan Kekurangan Aliran ini dalam Pendidikan
Kelebihan :
a) Teorinya berdasarkan teori-teori umum.
b) Isi dari pendidikan mencakup yang dapat dipercaya.Â
c) Semua pelajaran dihasilkan kondisionisasi. pelajaran berprogram dan komperensi.
Kekurangan :
a) hanya berpusat pada guru, dan tidak memberi kebebasan pada murid.
b) Apa yang dikatakan dan segala kegiatan adalah yang kompleks dari otak.
c) Tujuan hidup serta pandangan hanya simbol-simbol atau semboyan untuk hubungan fisik yang berbeda.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H