Mohon tunggu...
cynthiaa
cynthiaa Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Universitas Negeri Surabaya

Saya tertarik mempelajari tingkah laku manusia

Selanjutnya

Tutup

Analisis Pilihan

Dampak Komunikasi Tidak Efektif Dalam Kehidupan Sosial

2 Januari 2025   17:15 Diperbarui: 2 Januari 2025   17:24 68
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Analisis Cerita Pemilih. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG

6.Perubahan hubungan sosial:

Keberadaan teknologi komunikasi menjadikan suatu kebutuhan yang tidak bisa terlepas dari manusia, hal itu menyebabkan terjadinya perubahan-perubahan sosial baik secara positif maupun negatif. Hal ini sangat terjadi pada komunikasi yang tidak efektif. Komunikasi yang buruk dapat memecahkan hubungan sosial, karena tidak ada orang yang akan berteman akrab dengan kita jika melontarkan komunikasi yang tidak efektif. Hubungan sosial yang kurang harmonis sering kali memunculkan konflik antara individu atau kelompok dalam masyarakat. Konflik bisa muncul dari perbedaan nilai, kepentingan, atau persepsi antara pihak-pihak yang terlibat.

Banyak juga ya dampak dari komunikasi yang buruk bagi lingkungan sosial.

Setelah membaca artikel di atas, apakah kamu sudah mendapatkan pengetahuan tentang dampak yang akan terjadi apabila berkomunikasi dengan buruk. Masih ingin meneruskan komunikasi tersebut, atau mulai sadar dan mencoba menjadi pribadi yang lebih baik?

Untuk menghindari komunikasi yang buruk, anda dapat: lebih mendengarkan, berani untuk tidak berasumsi, mengesampingkan rasa "sok tahu", fokus pada satu pesan pada satu waktu, bicaralah sejelas mungkin.

Komunikasi memang hal yang mudah dilakukan, tetapi jika kita berkomunikasi dengan buruk, selain orang lain yang merasa tersinggung, kita juga mendapatkan dampak negatif. Paling umumnya adalah terjadinya kesalahpahaman, walaupun kita merasa sudah dekat dengan orang tersebut. Alangkah baiknya untuk menjaga lisan dan tutur kata yang baik. Ada pepatah mengatakan, tutur kata yang buruk menunjukkan iman yang buruk. Semoga bermanfaat bagi kita semua.

Orang lain merasa nyaman, kita juga aman. Menjaga lingkungan sosial yang positif untuk generasi yang gemilang. Diingat-ingat lagi, apakah lisanmu sudah pernah menyinggung dan bertutur kata yang buruk kepada orang lain? Segera meminta maaf untuk menjaga lingkungan sosial menjadi lebih positif.

Lingkungan sehat dimulai dari kita berkomunikasi yang baik. Terima kasih. https://bk.fip.unesa.ac.id/

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Analisis Selengkapnya
Lihat Analisis Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun