(sumber : http://jskd366.blogspot.com/2014/06/motif-semut-beriring.html)
Motif ini menggambarkan garis yang sambung menyambung seperti rombongan semut yang sedang beriringan memikul beban bersama-sama. Motif ini dapat dimaknai juga dengan sikap tolong menolong, sikap rukun dan bekerjasama.
Dari motif-motif di atas, kita disadarkan bahwa motif-motif yang terdapat di kain Songket bukan sembarang motif dan memiliki banyak makna. Yang manakah yang menarik perhatian dan memiliki arti yang mendalam untukmu?
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H