Mohon tunggu...
Cut Ayu
Cut Ayu Mohon Tunggu... -

Hasiholan Siregar

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Artikel Utama

Duel Blitz Garry Kasparov Melawan Tiga Dewa Catur

27 April 2016   11:22 Diperbarui: 27 April 2016   23:16 2097
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Sudah seharusnya pecatur sekarang lebih baik. Tetapi banyak yang menganggap Garry pecatur terbaik yang pernah ada. Jadi ini memang pertandingan yang sangat menarik," kata Nakamura.

 "Tentu akan menarik untuk menyaksikan bagaimana saya menghadapi salah satu pemain blitz terbaik di dunia," tambah Kasparov menanggapi Nakamura.

"Saya tidak tahu apakah mereka memang lebih baik,  tetapi yang jelas mereka  jauh lebih muda,"  kata pecatur kelahiran Baku ini mirip ucapan di sebuah iklan obat nyamuk. Jadi memang sebaiknya kita tunggu saja penampilan mereka.

Inilah format pertandingan blitz  antara Garry Kasparov dengan Caruana, Nakamura dan Wesley So.

✔ Pertandingan akan berlangsung dua hari 28-29 April 2016.

 ✔ Dalam satu hari setiap pemain akan bermain enam kali melawan setiap pemain lainnya.

✔ Waktu kontrol adalah 5 menit + 3 detik waktu tunda.

✔ Total hadiah adalah $ 50.000,- Kasparov sudah berjanji bahwa  hadiah uang yang di dapatnya akan disumbangkan kepada tim Olimpiade AS.

✔ Pertandingan pertama dimulai pukul 13:00 waktu  Saint Louis.

✔ Pertandingan dapat disaksikan secara langsung di situs resmi penyelenggara

Tertarik menyaksikan Kasparov bermain blitz? Jangan lupa tanggal mainnya.

Sumber dan Foto

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun