Mohon tunggu...
Luthfi Anggoro W
Luthfi Anggoro W Mohon Tunggu... Freelancer - Ya karyawan, ya penulis artikel. Hehehe

Ya karyawan, ya penulis artikel. Hehehe

Selanjutnya

Tutup

Hobby

3 Cara Memilih Bahan yang Cocok untuk Umpan Pancing Tiruan

19 Maret 2024   23:35 Diperbarui: 19 Maret 2024   23:38 209
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Unsplash dan Bukalapak.com dengan edit pribadi

Timbal

Timbal merupakan jenis pancingan material logam. Kecepatan yang dimiliki oleh umpan timbal terbilang lambat, tetapi pancingan ini masih memiliki kinerja yang bagus untuk digunakan dalam kegiatan memancing di perairan dangkal.

Tungsten

Tungsten merupakan jenis pancingan logam terberat. Umpan tungsten memiliki kecepatan yang tinggi dan stabil di dalam air.

Material tungsten mampu membantu Anda dalam mendeteksi gigitan ikan dengan lebih mudah. Namun,  umpan jenis tungsten ini sangat jarang ditemukan di Indonesia.

Timah

Umpan pancingan yang terbuat dari timah memudahkan Anda untuk melemparnya dengan jarak jauh.

Material ini memiliki ketahanan keseimbangan joran saat digunakan untuk memancing, meskipun tanpa menggunakan bandul tambahan.

Aluminium

Terakhir ada bahan aluminium. Pancingan bahan alumunium ini sangat umum digunakan sebab dianggap ringan dan mudah bergerak mengikuti arus air.

Setidaknya dengan memahami karakteristik setiap material umpan tiruan, Anda bisa menentukan jenis pancingan yang tepat.

  1. Warna Umpan 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun