Mohon tunggu...
Muhammad Zulfadli
Muhammad Zulfadli Mohon Tunggu... Lainnya - Catatan Ringan

Pemula

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Pengalaman Saya dengan Buku

23 April 2020   19:00 Diperbarui: 23 April 2020   18:54 104
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Saya sepenuhnya setuju bahwa buku yang baik, paling tidak memenuhi tiga unsur. Kesatu, harus dapat menghibur dan menyenangkan. Kedua, buku harus mempunyai fungsi mengajarkan dan membimbing sesuatu. Ketiga, buku tersebut harus membuat kita tergerak untuk melakukan sesuatu.

Bila ingin sukses, tak lagi cukup dengan semangat Ora et Labora (berdoa dan bekerja). Ia masih harus membaca. Mengutip Budayawan Shindunata, bahwa dengan membaca tidak mungkin kita hanya menjumpai kebenaran. Ketidakbenaran atau kebohongan pun akan kita dapati dengan membaca. Keduanya akan selalu menyertai kita, dan kita tidak boleh menyerah pada salah satunya.

Koleksi buku saya barangkali merupakan harta saya yang paling bernilai. Lebih baik kehilangan uang daripada kehilangan buku. Uang masih dapat dicari di mana saja, tetapi buku belum tentu dapat gantinya. Saya berikhitiar akan merawat koleksi buku ini. Jika nanti waktunya saya telah pergi, semoga buku peninggalan saya masih dapat dimanfaatkan oleh keluarga saya, anak-anak saya terutama, teman-teman, atau siapa saja yang ingin membacanya.

Sekali lagi selamat hari buku sedunia, para pembaca di mana pun berada.

Salam.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun