Mohon tunggu...
crisanna gita
crisanna gita Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa/i

Saya adalah seorang mahasiswi yang hobi mengeksplor hal - hal yang baru, baik itu berhubungan teknologi, olahraga maupun kesenian. Saya juga memiliki minat terutama dalan berenang, bermain musik, dan juga bermain game.

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Penggunaan Bus Listrik yang Ramah Lingkungan

4 September 2024   09:20 Diperbarui: 4 September 2024   09:32 82
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Kesimpulan

SDGs 7 adalah salah satu bagian dari 17 point Tujuan Pembangunan Berkelanjutan PBB yang bertujuan memastikan akses global ke energi bersih, terjangkau, andal, dan berkelanjutan. Fokusnya adalah pada penggunaan energi yang ramah lingkungan serta terbarukan, seperti air, angin, dan matahari. Dalam konteks Indonesia, masalah seperti polusi udara akibat kendaraan bermotor dan emisi gas rumah kaca menjadi tantangan utama.

Salah satu solusi yang ditawarkan adalah penggunaan bus listrik yang merupakan salah satu transportasi umum yang penting dan sering digunakan, Bus ini memanfaatkan energi terbarukan dan memiliki emisi nol. Meskipun investasi awal untuk bus listrik cukup tinggi, biaya operasional dan pemeliharaannya jauh lebih rendah dibandingkan bus konvensional. Bus listrik juga menawarkan efisiensi energi yang lebih baik, mendukung target SDG 7 dengan meningkatkan efisiensi energi dan mengurangi dampak lingkungan. Dengan mengadopsi bus listrik, kota-kota dapat menyediakan transportasi publik yang bersih dan berkelanjutan, membantu mengurangi ketimpangan sosial dan ekonomi, serta mendukung akses energi yang terjangkau dan bersih bagi semua.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun