Mohon tunggu...
Crew Bali
Crew Bali Mohon Tunggu... Wiraswasta -

Travelpreneur, Your Ultimate Partner Holiday in Bali, 085311970123, admin@crewbali.com, https://www.crewbali.com

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

8 Daftar Destinasi Wisata Pantai di Bali Selatan yang "High Recommended"

25 September 2018   14:28 Diperbarui: 4 Oktober 2018   17:08 686
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pantai Padang-Padang Bali @crewbali

6. Pantai Padang-Padang

Pantai Padang-Padang Bali @crewbali
Pantai Padang-Padang Bali @crewbali

Berlokasi di Jalan Labuansait, kelurahan Pecatu, kecamatan Kuta Selatan, kabupaten Badung, Bali. Anda pasti akan dengan mudah menemukan lokasinya di Google Maps. Meski memiliki lokasi yang agak jauh dari Kota Denpasar, namun jangan salah Pantai Padang-Padang juga memiliki panorama alam yang tak ada duanya. Selain itu, karena memiliki karakteristik ombak yang bagus, maka tak heran bila pantai ini menjadi salah satu tempat favorit bagi peselancar dari seluruh dunia.

Pantai Padang-Padang yang juga disebut juga dengan Pantai Labuhan Sait ini pernah dijadikan sebagai salah satu lokasi syuting film Hollywood yang dibintangi oleh Julia Robert dalam film Eat Pray Love yang menjadikan pantai ini semakin dikenal luas oleh wisatawan lokal maupun mancanegara.

7. Pantai Geger

Pantai Geger Nusa Dua Bali @crewbali
Pantai Geger Nusa Dua Bali @crewbali

Pantai Geger bisa dibilang menjadi salah satu pantai yang paling nyaman di kawasan Nusa Dua. Pantai Geger sendiri terletak di antara penginapan elit dan berkelas. Sehingga tak mengherankan bila penjagaan di tempat ini cukup ketat. Dan untuk tarif masuknya, anda hanya perlu mengeluarkan uang untuk biaya parkir.

Bila bermain di bibir Pantai Geger, anda juga bisa menemukan pasir pantai yang lembut tanpa adanya campuran karang-karang kecil. Di tambah lagi, garis pantai di obyek wisata ini juga lumayan panjang serta memiliki air yang jernih. Namun, berhubung Pantai Geger letaknya tidak menghadap ke arah timur maupun barat, anda tak bisa menikmati momen sunrise maupun sunset.

8. Pantai Jimbaran

Pantai Jimbaran Bali @crewbali
Pantai Jimbaran Bali @crewbali

Pantai Jimbaran bisa dibilang merupakan salah satu destinasi wisata di Bali yang tak pernah sepi dikunjungi para pelancong.Meski keadaannya tak seramai Kuta saat siang hari, namun ketika menjelang petang kawasan ini akan dipadati oleh para wisatawan yang ingin berburu kuliner lezat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun