Mohon tunggu...
Liswanti Pertiwi
Liswanti Pertiwi Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

Mom blogger dan freelancer

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

3 Drama Korea tentang Masa SMA

13 Januari 2021   23:11 Diperbarui: 13 Januari 2021   23:19 1111
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dari drama ini banyak banget yang dipelajari, terutama tentang parenting dan keuangan. Sampai sejauh mana kita mengenal anak-anak kita. Seberapa nyamannya mereka, dan masalah apa yang dihadapi. Termasuk masalah keuangan dalam keluarga. Tentunya sebelum menikah, banyak hal yang harus dipahami ya.

3. A Love So Beautiful

Instagram @kakaotv.official
Instagram @kakaotv.official

Drama yang diadaptasi dari drama Cina berjudul sama, sudah tayang 28 Desember 2020 di Kakao Tv. Mengisahkan tentang masa-masa SMA, yang dijamin bakal kangen banget sama masa sekolah. Apalagi kalau punya gebetan. Shin Sol Yi yang diperankan So Joo Yeon adalah seorang siswi yang energik di sekolah. Dia suka dengan tetangga sekaligus teman masa kecilnya Cha Heon yang diperankan Kim Yo Han. 

Yo Han sebenarnya adalah siswa yang dingin, tapi Sol Yi tetap semangat mendekatinya dan mengungkapkan perasaannya. Yang menarik disini adalah sedingin dan secuek apapun sikap Yo Han, nyatanya dia ini perhatian juga dengan Sol Yi dan timbul rasa cemburu ketika dia dekat dengan Woo Dae Sung (diperankan Yeo Hoi Hyun) seorang siswa pindahan dan atlet renang. 

Adegan-adegan di drama ini bikin kangen masa sekolah, bagaiman pemilihan ketua kelas, bagaimana serunya mempersiapkan pertunjukan teater hingga kegiatan olahraga bersama. 

Itulah 3 drama Korea tentang masa SMA yang bisa tontonan seru selama masa pandemi ini. Kali sajakan kangen dengan masa-masa sekolah yang ceritanya sangat berwarna dan akan selalu menjadi kenangan terindah.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun