Mohon tunggu...
Cindy Simbolon
Cindy Simbolon Mohon Tunggu... Lainnya - Komunikasi

Fan fanatik musik klasik!

Selanjutnya

Tutup

Music

Sudah mulai WFO? Semangatin Diri dengan Lagu Ini, Yuk!

28 November 2022   05:28 Diperbarui: 28 November 2022   07:08 136
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Musik. Sumber ilustrasi: PIXABAY/Free-photos

It's another good day, guys. Let's rise and shine. I know back to office untuk work onsite cukup menantang, mulai dari bangun subuh mempersiapkan diri dan peralatan hingga berdesakan di jalan menuju kantor. Tetap semangat ya! Selain butuh uang untuk hidup dan menggapai keinginan, kerja onsite juga bisa memenuhi kebutuhan mental dan kita loh. 

Saat kita bekerja, kita merasa hidup kita berguna telah melakukan hal baik untuk diri sendiri dan sesama. Selain itu, bekerja dari kantor dengan rekan-rekan kantor dapat menciptakan interaksi yang membuat kita bahagia, tidak merasa kesepian. Namun tidak bisa dipungkiri ada saja drama kehidupan yang diterjunkan semesta dalam keseharian kita. 

Bisa saja saat bekerja kita diserang rasa malas, bosan, jenuh dengan pekerjaan yang tak kunjung habis bahkan jengkel dengan sikap atau perkataan rekan kerja. It's okay. It's only a bad day not a bad life. Untuk menaikkan mood kamu, ini rekomandasi lagu yang bisa kamu dengarkan untuk optimis menjalani hari yang indah di kantor.

1. Bukalah Semangat Baru

Masih ingat dengan lagu ini? Iya, ini lagu yang dinyanyikan oleh beberapa artis ternama termasuk Ello, Lala Karmela, Barry dan Ipang di tahun 2011. Lagu ini mendapat sambutan baik dari para penggemar karena enak didengar. Baru masuk intro saja rasanya diri ini sudah penuh semangat optimis. Cocok banget didengarkan di pagi hari untuk memulai aktivitas.

2. Hari Baru

RAN lewat lagu ini mengajak kita untuk terus bergerak menggapai mimpi. Gagal itu hal biasa, bukan akhir segalanya. Biarkan yang berlalu, sambut hari baru. Keep moving on, you!

3. Best Day Of My Life

Selain musik yang enak didengar, saya juga suka judul lagu ini. Bisa dibilang ini bentuk afirmasi positif untuk hidup kita. Yakin hari ini akan menjadi hari terbaik dalam hidup saya. Shout out to American Authors!

4. It's a Beautiful Day

Michael Buble dengan suara lembutnya bisa menyemangati kita lewat lagu ini. Matahari yang bersinar, alunan musik yang indah, dompet yang berisi, sudah cukup untuk membuatku tersenyum hari ini. Begitu kira-kira pesan lagu ini.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun