Mohon tunggu...
Childa hofi indana zulfa
Childa hofi indana zulfa Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswa IAIN jember

Selalu ada harapan bagi mereka yang mau mencoba

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Guru yang Berkualitas Hasilkan Murid yang Bermutu

10 April 2020   10:02 Diperbarui: 10 April 2020   17:23 61
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Seorang guru yang berkualitas memiliki pengetahuan mendalam tentang kurikulum sekolah dan standar-standar lainya. Dengan begitu guru dapat mengembangkan kurikulum serta mengimplementasikan kurikulum dengan maksimal. 

Memiliki pengetahuan tentang subyek yang diajarkan seorang guru yang baik memiliki pengetahuan yang matang untuk subyek yang mereka ajarkan, mereka siap untuk menjawab pertanyaan, menyimpan bahan menarik bagi para siswa. 

Memperhatikan, memahami dan mendengarkan siswa. 

Guru yang baik menaruh perhatian pada pribadi siswa disetiap percakapan atau diskusi dengan mereka. Guru tidak hanya mendengarkan apa yang terjadi di dalam kelas, tetapi juga tentang kehidupan peserta didiknya secara umun. Selain itu peserta didik sangat menghormati guru yang memahami apa yang menjadi masalah dan pertanyaan mereka. 

Memiliki metode belajar

Guru yang berkualitas perlu memiliki metode-metode pembelajaran yang menarik agar siswa tidak bosan dan dapat mengikuti pelajaran dengan maksimal. 

Mempunyai tujuan jelas

Seorang guru yang baik menetapkan tujuan yang jelas untuk setiap pelajaran dan bekerja untuk memenuhi tujuan tertentu dalan setiap kelas. 

Mendorong antusiasme dan motivasi untuk belajar siswa

Guru harus kreatif menemukan strategi yang cocok untuk masing-masing siswa karena siswa mempunyai level motivasi yang berbeda-beda. 

Seorang guru yang baik memiliki keterampilan pengaruh positif terhadap siswa

 guru adalah seseorang yang digugu (dijadikan contoh) bagi siswa. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun