Mohon tunggu...
Cicih Suasih
Cicih Suasih Mohon Tunggu... Guru - Pengawas Madrasah

Man jada wajadda

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Menulis itu Mudah

23 April 2024   15:00 Diperbarui: 23 April 2024   15:04 114
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Isi tulisan bisa kita kembangkan dengan rumus menulis menggunakan kata tanya  5w plus  1h.
What    = Apa
Who     = Siapa
When   = Kapan
Where  = Dimana
Why    = Mengapa
How   = Bagaiama

Dan materi ini sudah kita pelajari dari sekolah dasar. Penggunaan kata tanya ini dari jawaban-jaeabanya dapat kita satukan dalam bentuk deskripsi sehingga menjadi sebuah paragraf yang utuh dan saling berhubungan.

Materi atau bahan untuk menulis  juga dari foto dan video dapat kita kembangkan untuk menulis setiap hari. Om jay seringkali menulis tanpa ide dan Alhamdulillah ide justru muncul ketika dirangsang dengan sebuah foto atau video.

Jadi komitmen pada diri sendiri untuk memulai belajar menulis dari sekarang dan jangan takut salah untuk menulis. Rajin membaca "Iqra" Yang ada di sekeliling kita. Kata Om Jay jangan bermimpi dan berharap jadi penulis kalau kita malas membaca. Satu lagi pesan Om jay *menulis lah setiap hari dan buktikan, apa yang terjadi.*
Salam literasi.
Demikianlah sekelumit tulisan saya untuk materi pertama tentang Menulis itu Mudah

Wassalammualaikum, wr. wb

Tangerang,  Senin, 22 April 2024
Pukul: 19.00 wib - 21.00 wib

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun