Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

George Town, Ibu Kota Penang dengan Arsitektur Modern untuk "Merengkuh" Kota Tua-nya

26 Oktober 2022   12:08 Diperbarui: 26 Oktober 2022   14:01 808
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi Pribadi. Aku di Hotel Ozo, dengan latar belakang ibukota George Town, Penang .....

Dokumentasi begoon via wikipedia.org
Dokumentasi begoon via wikipedia.org

Dokumentasi Nkon21 via wikipedia
Dokumentasi Nkon21 via wikipedia

Skyline ibukota George Town dari pesisir selat Penang, seperti di Pantai Waikiki Hawaii .....

George Town adalah rumah bagi kawasan pejalan kaki populer seperti Gurney Drive, Esplanade, dan Karpal Singh Drive. Secara khusus, Gurney Drive merupakan bagian dari Kawasan Pusat Bisnis kedua kota, dan merupakan surga belanja dengan dua pusat perbelanjaan kelas atas -- Gurney Plaza dan Gurney Paragon.

Reklamasi lahan saat ini sedang berlangsung di Gurney Drive dalam upaya yang dipimpin negara bagian untuk membuat taman umum tepi laut, bernama Gurney Wharf. Ketika aku disana dan akan berlanjut sampai reklamasi selesai, pantai tertutupuntuk umum. Semoga aku kesana lagi, reklamasi sudah selesai dan pastinya pantai akan lebih luas ......

George Town juga dikelilngi oleh perbukitan di sebelah barat kota yang berfungsi sebagai paru-paru kota rksasa dan daerah resapan air untuk Pulau Pinang. Perbukitan itu jiga sebagai temat peristirahatan yang digunakan oleh pejabat2 Inggris jaman colonial dan Ratu Elizabeth II.


Bukit Penang adalah salah satu tempat wisata terkenal di Penang, dimana di hari2 libur warga Malaysia berlibur di Pulau Pinang.

Sejak pertengahan abad ke-20, urbanisasi modern telah mengubah banyak hal di George Town. Tepat di sebelah selatan Situs Warisan Dunia UNESCO berdiri Komtar Tower, gedung pencakar langit tertinggi di Penang dengan tinggi hampir 250 meter.

Kawasan Pusat Bisnis kedua di Northam Road dan Gurney Drive, yang terletak di sepanjang garis pantai utara kota, juga merupakan rumah bagi beberapa gedung pencakar langit tertinggi di Penang. Dengan meningkatnya urbanisasi, gedung2 tinggi juga bermunculan di pinggiran kota George Town, sampai pesisir Selat Penang.

George Town, sebuah ibukota yang akan kuexplore untuk seminggu kedepan .....

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun