Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

"Izikaya ItuNe Akihabara", Sate Berbumbu Telur Mentah, Steak Goreng, dan Berbagai Sake untuk Muda Tokyo

7 Juni 2019   13:41 Diperbarui: 7 Juni 2019   13:52 119
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokumentasi Pribadi
Dokumentasi Pribadi
Dokumentasi pribadi | Izikaya Itu Ne, Akihabara, tempat kongkow anak2 muda lewat steak lezat .....
Dokumentasi pribadi | Izikaya Itu Ne, Akihabara, tempat kongkow anak2 muda lewat steak lezat .....
Tetapi, karena waktu itu malam sudah semakin larut dan anakku merengek makan steak di Akihabara, sedikit terpaksa aku mengabulkannya.

Tetapi, ternyata, tidak separah apa yang aku bayangkan sebelumnya .....

"Izikaya Itu Ne" Akihabara, sebuah izikaya yang kami pilih dari puluhan izikaya2 di Akihabara. Tempat ini tidak besar, bahkan cenderung kecil. Bahkan, kursi roda ajaibku saja susah masuk dan harus menggeser meja dan kursi disana.

Suasanya ramai sekali. Pelayan2 nya sering teriak2, ketika konsumen memesan makanan. Sehingga, suasanya memang gaduh sekali. Pantesan, tidak banyak orang2 seumurku suka dengan teriakan2 mereka. Walaupun, pelayanannya sangat ramah .....

 

Dokumentasi pribadi | Hahaha, aku tidak mengerti artinya dan menu ini pun tidak ada fotonya. Sehingga, aku pasrah dengan ilihan Michelle .....
Dokumentasi pribadi | Hahaha, aku tidak mengerti artinya dan menu ini pun tidak ada fotonya. Sehingga, aku pasrah dengan ilihan Michelle .....
 Karena kami bertiga, makanan yang kami pesan pun 3 jenis. Aku memesan steak daging sapi yang diiris2 kecil dengan bumbu khas izikaya Jepang, yang seringkali dikucurkan sake, dengan nasi  dan perlengkapannya. Rasa sake nya sungguh segar bercampur dengan berbagai rempah bumbu khas Jepang.

Dokumentasi pribadi | Steak daging sapi di iris kecil2 dengan bumbu khas Jepang yang di tuangkan sake. Dengan nasi, miso soup, salad dengan sayuran segar .....
Dokumentasi pribadi | Steak daging sapi di iris kecil2 dengan bumbu khas Jepang yang di tuangkan sake. Dengan nasi, miso soup, salad dengan sayuran segar .....
Michelle memilih sate sosis babi, hanya 2 tusuk dengan dilumuri telur mentah dan langsung di makan, atau dibakaar sendiri dengan telur yang sudah terlumuri. Bumbu nya pun khas, rasanya agak 'aneh', karena belum pernah menxobanya. Tetapi termyata, lama2 rasanya semakin yummy .....

Dokumentasi pribadi | Sate babi dengan bumbu Jepang, dilumuri telur mentah dan dibakar. Ketika sedang terbakar, dilumuri sake, yang menjadi satenya meletup2. Yummy sekali ......
Dokumentasi pribadi | Sate babi dengan bumbu Jepang, dilumuri telur mentah dan dibakar. Ketika sedang terbakar, dilumuri sake, yang menjadi satenya meletup2. Yummy sekali ......
 Sedangkan, teman Michelle memilih steak daring babi samcan. Steaknya tidak dipanggang, tetapi di goring dengan pnggan panas. Ya ampun ...... bau nya enak sekali! Dengan mentega yang melumuri pinggan panas itu, menambah cita rasa gurih. Apa lagi, daging samcan nya sungguh membuat ingin cepat mencoba nya .....

Dokumentasi pribadi | Coba lihat, daging berlemak cocok untuk anak muda. Jika untukku, sangat "beracun" dengan kolesterol yang cukup tinggi. Aku tidak tahu jenis menteganya, tetapi rasanya memang gurih sekali!
Dokumentasi pribadi | Coba lihat, daging berlemak cocok untuk anak muda. Jika untukku, sangat "beracun" dengan kolesterol yang cukup tinggi. Aku tidak tahu jenis menteganya, tetapi rasanya memang gurih sekali!
Bagaimana dengan minumannya?

Saat itu, musim semi tahun 2018. Suhu udara malam hasi cukup dingin, sekitar belasan derajad dengan angin cukup kencang. Tidak salah, kalau Michelle dan temannya Tenzin memilih minum sake, dengan jenis yang berbeda.

Aku?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun