Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Oase di Tengah Kota, ‘Surga Dunia’ di Singapura

13 Juli 2016   15:00 Diperbarui: 13 Juli 2016   15:33 255
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

20160612-093216aaaaaaa-5785fba66823bdc106cb44e8.jpg
20160612-093216aaaaaaa-5785fba66823bdc106cb44e8.jpg
p1430998aaaaaa-5785fbd8af927348066eeba1.jpg
p1430998aaaaaa-5785fbd8af927348066eeba1.jpg
20160612-093213aaaaa-5785fbe76823bd0007cb44de.jpg
20160612-093213aaaaa-5785fbe76823bd0007cb44de.jpg
p1440004aaaaaa-5785fbf0f09273a6069b5eda.jpg
p1440004aaaaaa-5785fbf0f09273a6069b5eda.jpg
                                                                                           Sekilas tentang ‘oase padang bunga Lily’, di Floral Dome  …..

Penyebaran bunga lily meliputi wilayah Eropa dan meliputi daerah Mediterania Utara, melintas kesebagian besar wilayah Asia menuju Jepang, India, dan Filipina Selatan. Dan saat ini telah menyebar ke wilayah selatan Kanada melalui Amerika Serikat.

Jelas, bunga Lili bukan berasal dari Singapore, walau merupkan bunga usim panas, dengan warna warni dan baunya yang wangi. Seperti yang aku alami selama berada di ‘Floral Dome’, bau bunga Lili itu tertancap di seluruh tubuhku. Bahkan ketika kami keluar dari dome tersebut, bau bunga itu tetap menempel di baju kami …..

Yang aku tahu dari referensi, bunga Lily mempunyai sekitar 100 jenis, dengan warna warni dan baunya yang harum semerbak. Di area Floral Dome ini, ada sekitar 50 jenis verietas Lily dunia, lho! Mataku benar-benar jelalatan, bingung mau menjepret yang mana! Semuanya cantik! Semuanya harum mewangi dan semuanya indah!

Bunga Lily sangat mudah tumbuh, merupakan bunga liar. Bunga Liliy juga disebut bunga Bakung, dan membutuhkan udara yang lembab. Merupakan jiga tanaman hutan dalam habitat rerumputan.

Ditengah2 ‘Floral Dome’, padang Bunga Lily benar-benar memikat! Desainer bunga-bunga itu benar-benar mampu untuk membangun suasana ‘surga’. Event tahun 2016 ini di Floral Dome adalah LILYTOPIA. Disana selalu ada tema yang menarik setiap tahun. Tahun lalu adalah TULIP! Belanda pindah di Singapore …..

LILYTOPIA

Konsep tema Bunga Lily di Floral Dome ini adalah gaya ‘retro’. Menampilkan musik-musik jman rock ‘en roll, dengan menekan beberapa tombol di area bunga-bunga Lily itu, music pun mengayun lembut. Beberapa titik terdapat pot-pot dengan lukisan piano, berbarengan dengan bunga-bunga Lily beraneka warna …..

p1430983aaaaaa-5785fc2593fdfd0e09dcfd2d.jpg
p1430983aaaaaa-5785fc2593fdfd0e09dcfd2d.jpg
‘Piano’ berbaur dengan Lilytopia …..

Kameraku hilir mudik mencari momen-momen cantik bunga-bunga Lily tersebut. Sungguh, aku bingung, mau memotret yang mana dulu, kerna semuanya indah dan memikat mata!

20160612-093934aaaaa-5785fc4eb47a61f50e5603dc.jpg
20160612-093934aaaaa-5785fc4eb47a61f50e5603dc.jpg
Sampai sekitar 2 jam kami berdua berkeliling di Floral Dome, tidak ada kata lelah, tidak ada kata bosan. Yang ada hanya kata2 ..... WOWOWOWWW ……

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun