Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

'Akun Anonim': Jangan Jadikan Anak-anak dan Remaja Kita Seorang Pengecut!

8 Juni 2012   12:28 Diperbarui: 25 Juni 2015   04:14 571
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

'Internet Sehat dan Aman', bukan hanya tentang hal2 yang 'mengerikan' dalam kehidupan orang2 dewasa, misalnya saja situs pornografi, cybercrime dan sebagainya, tetapi justru dari hal2 yang sangat kecil dan mendasar, seperti berusaha untuk bertanggung jawab dengan apa yang kita lakukan, dengan membuat akun yang benar2 real, terverikasi, walau data2 pribadi tidak semua harus  di tulis. Yang penting, semua harus jelas dan tetap berusaha untuk terus bertanggung jawab apapun resikonya, jangan menjadi seorang pengecut. Bertanggung jawab memang tetap mempunyai resiko2 yang ( mungkin ) tidak kecil, tetapi hasil dari pertanggujawaban kita merupakan jawaban atas kasih Tuhan kepada kita, bahwa Tuhan selalu membuat kita berdiri tegak untuk bisa menatap dunia dengan aura dalam nama Tuhan .....

Jadikan anak2 dan remaja kita seorang yang 'gentle' serta takut akan Tuhan, jadikan anak2 dan remaja kita terus maju dengan kehidupan2 masa depan dengan pertanggung-jawaban yang berasal dari Tuhan sendiri .....

Salamku .....

Artikel sebelumnya tentang dunia internet :

Walau Teror Melanda, Aku Tetap Menulis Yang Terbaik Bagi Dunia .....

'Cyberbullying' : Saling Melecehkan, Bisa Terjerat Hukum yang Sama

Cerita 'Nabila' : Korban Pelecehan Dunia Maya

Seputar Pelecehan Remaja di Dunia Maya

Anak-anak dan Remaja Sangat Rentan Mendapat 'Cyberbullying'

'Cyberstalking': Si Penguntit di Dunia Maya

Facebook dan YM 'Conference' Sebagai Media Belajar untuk Anakku

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun