Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Selamat Datang di Marken, Selamat Tinggal Volendam .....

20 Agustus 2014   20:41 Diperbarui: 18 Juni 2015   03:02 366
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

14085152481347724399
14085152481347724399

Kapal wisata yang kami naiki, dan bagian dalamnya

Anak2ku sibuk berlainan kesana kemari. Mereka excited sekali! Setelah mereka mengantarku turun dan membawakan tasku, mereka langsung berlarian, sesaat setelah pamit padaku. Aku mengangguk, terserah mereka apa yang mau mereka lakukan. Aku tidak berhak atas keinginan mereka, dan aku bahagia.

14085156321701333239
14085156321701333239

14085158141400642272
14085158141400642272

Gaya Michelle sewaktu berkeliling kapal, selfie dengan kameranya sendiri, hihihi .....

Aku fokus dengan pengamatanku. 'Memotret' dengan otakku tentang lingkungan itu dan benar2 memotret dengan kamera Lumix merah ku, apa yang aku inginkan. Memotret interior kapal. Memotret laut biru yang membentang luas. Atau memotret dengan zoom belasan kali dari Lumix merah ku, tentanh burung2 camar yang terbang rendah dan pandangan jauh ke depan, ke pulau Marken.

14085160071546969065
14085160071546969065
Dennis mengajari Rushell untuk berkomunikasi denan istrinya di Sydney lewat internet, tanpa mengeluarkan biaya ..... Rushell menemaniku, ketika dia melihat aku sendiri tanpa teman. Sambil terus mengamati dan memotret, kami berbincang2 cukup banyak. Tentang liburan ini di Holland, tentang masing2 anak2 kami, tentang masing2 keluarga yang menyenangkan, bahkan sedikit tentang pekerjaan kami. Dan kami bertukar kartu nama untuk bisa saling 'keep contact', siapa tahu kami bisa bertemu lagi dalam sebuah kesempatan, sebagai sahabat.

14085163672008172846
14085163672008172846

Volendam di belakangku, menuju Marken...

1408516479517130114
1408516479517130114

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun