Mohon tunggu...
Muhamad Nurcholis
Muhamad Nurcholis Mohon Tunggu... Wiraswasta - Terus mencari

Menulis untuk belajar

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Setelah Bambang Pamungkas dan Hariono, Siapa Lagi?

24 Desember 2019   00:16 Diperbarui: 24 Desember 2019   00:30 106
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Gol tersebut menjadi gol ke dua bagi Hariono selama 11 tahun membela Persib. Mas Har juga berhasil mempersembahkan satu Piala Liga untuk tim Maung Bandung yaitu pada tahun 2014. Sebuah gelar juara yang saat itu sangat dinantikan pendukung Persib mengingat mereka telah berpuasa juara selama 19 tahun.

Hariono juga tercatat pernah membela Timnas Indonesia sebanyak 19 kali dan mengoleksi satu gol.

Persija vs Persib, Bepe vs Mas Har

Baik Bepe maupun Mas Har, mereka adalah dua pemain yang sangat dicintai oleh pendukung timnya masing-masing. Setiap laga Persija melawan Persib, dua nama yang mewakili dua tim yang bertanding, yang semua mata tertuju padanya adalah Bambang Pamungkas dan Hariono. Sayangnya, di pertandingan yang dijuluki 'laga klasik' nya Indonesia itu nanti, kita sudah tidak bisa menemui dua nama yang telah menjadi ikon untuk masing-masing klubnya itu.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun