Mohon tunggu...
Choirul Mutaqin
Choirul Mutaqin Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Hukum

karna sebuah pengalaman yang membentuk kepribadian saya, dan menulis merupakan langkah awal untuk membuktikan bahwa saya ada

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Jeritan Rakyat Jelata

10 November 2017   22:56 Diperbarui: 10 November 2017   23:10 7237
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Terdiam dalam lingkup bumi penuh dengan keindahan dunia.

Negeri makmur dan penuh dengan  canda tawa masyarakat kecil di pedesaan. 

Bergotong royong menuju kesatuan untuk mencapai persaudaraan.

Suara mahasiswa dalam teriakan negeri, dengan lantang saat negara revormasi berdiri.

Bumi nan hijau kini mulai terkikis sedikit- demi sedikit.

Pohon yang rindang nan keindaan lautan perlahan di ekploitasi besar-besaran.

Oh Tuhan ini kah negeriku kini? menangis dalam sebuah harapan.

Rakyat yang makmur mulai terusik dengan kebohongan dunia.

Tiada lagi rasa saling memiliki yang ada saling menjatuhkan sesama.

Akankah hancur negeri ini tuhan? 

Perlahan kaki ini melangkah dan tak tahu arah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun