Kelima, terkait kebersihan diri,sangat dianjurkan untuk tidak pernah alpa mencui tangan menggunakan sabun danair mengalir sesering mungkin setelah memegang uang, buang air besar/kecil,memegang benda kotor atau sebelum dan sesudah makan. Hal seperti ini terlihatklise dan sepele. Namun tidak sedikit musibah yang terjadi karena kelalaianpada hal-hal remeh temeh. Cura minimorum,demikian ungkapan Latin untuk mengingatkan para pemudik agar tidak abaipada hal-hal kecil seperti ini. Bagaimanapun mudik adalah sebuah perjalananyang tidak hanya sekadar sampai di tempat tujuan, tetapi juga dalam keadaansehat dan selamat.
Selamat bersiap untuk mudik yang sehat!
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI